Skip links

My Growth Map

Personalized Talent Training
untuk Orang yang Tepat, dengan Dampak Nyata.

Pengembangan yang efektif selalu dimulai dari pemahaman potensi.

My Growth Map memetakan TalentDNA individu menjadi arah pengembangan yang relevan dan aplikatif.

Kenapa Banyak
Program Training
Kurang Berdampak?

Banyak organisasi berinvestasi besar dalam pelatihan, namun hasilnya tidak selalu terlihat di kinerja.

Masalahnya bukan pada Training. Masalahnya ada pada pendekatannya.

Mengapa
Personalized Talent
Training
itu Penting?

Setiap individu memiliki potensi yang berbeda,
namun sering kali dikembangkan dengan cara yang sama.

Menyelaraskan potensi individu dengan kebutuhan peran.

Meningkatkan efektivitas program pengembangan.

Mempersiapkan Talenta menghadapi tantangan masa depan.

My Growth Map Delivers the Right Development

My Growth Map mengolah data TalentDNA melalui AI Talent Management untuk menghasilkan insight dan rekomendasi pengembangan yang tepat sasaran.

Join the My Growth Map Launching Webinar

Berbasis TalentDNA dan AI, potensi diterjemahkan menjadi pengembangan yang personal, terukur, dan relevan.

Bukan sekadar ikut program, tapi tahu ke mana harus berkembang dan mengapa.

Ingin melihat cara kerjanya? Ikuti webinar online launching My Growth Map dan rasakan pendekatan barunya.